apa itu saldo diblokir bsi

2024-05-02


Rekening BSI di blokir karena berfungsi sebagai Saldo Mengendap dan dijadikan angsuran terakhir untuk fasilitas pembiayaan.

Saldo Rp50.000 diblokir BSI, bisa dicairkan saat penutupan rekening. (Twitter/@bankbsi_id) JatimNetwork.com - PT Bank Syariah Indonesia atau yang kerap dikenal sebagai BSI menetapkan untuk memblokir saldo sebesar Rp50.000 pada setiap nasabahnya.

ACEH UTARA, KOMPAS.com - Bank Syariah Indonesia ( BSI) tiba-tiba merubah sistem pengecekan saldo pada layanan mobile banking, Rabu (17/5/2023). Pada layanan mobile banking terlihat ada dana yang diblokir. Layanan itu bertuliskan jumlah saldo, dana yang diblokir dan sisa saldo. Sedangkan sebelumnya tidak terlihat poin dana diblokir.

Saldo mengendap BSI adalah jumlah dana minimum yang harus tetap ada dalam rekening tabungan di BSI untuk menjaga agar rekening tersebut tetap aktif dan tidak mencapai saldo nol. Alasan keberadaan saldo mengendap adalah untuk mencegah rekening menjadi tidak aktif atau ditutup karena saldo nol.

Saldo diblokir BSI merujuk pada pesan yang muncul di akun nasabah dengan keterangan "Saldo diblokir Rp50.000". Pesan ini seringkali membuat kebingungan dan kekhawatiran bagi nasabah BSI yang mengalaminya. Namun, tenang saja, saldo tersebut bukanlah saldo yang hilang atau terblokir secara permanen.

Di Bank BSI, saldo diblokir bsi 50 ribu merupakan penerapan sistem dari bsi bahwa saldo yang harus ada dan tidak dapat diambil itu sebesar Rp50.000, jadi jika memang benar saldo tersebut diblokir maka itu merupakan batas minimum saldo yang harus ada di BSI.

KOMPAS.com - Bagi Anda nasabah Bank Syariah Indonesia (BSI) yang kehilangan kartu ATM, cara blokir kartu ATM BSI penting diketahui untuk menjaga keamanan rekening Anda. Kartu ATM BSI hilang bisa menyebabkan saldo Anda terkuras jika disalahgunakan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab.

Artinya, di rekening BSI aktif wajib masih menyisakan saldo Rp 50 ribu dan tidak dapat diambil secara uang tunai oleh para nasabah. Namun, saldo BSI Rp 50 ribu masih bisa ditransfer di BSI Mobile Banking sebesar Rp 30 ribu menyisakan uang Rp 20 ribu di rekening.

Sejumlah nasabah Bank Syariah Indonesia (BSI) dibuat syok dengan tampilan saldo di rekening nya di BSI Mobile. Di mana pada tampilan informasi saldo terdapat keterangan tulisan 'Saldo...

Spend Smart. Mudah, Begini Cara Blokir Kartu ATM BRI, BCA, BNI, Mandiri, dan BSI. Kompas.com - 14/10/2022, 23:34 WIB. Nur Jamal Shaid. Penulis. Lihat Foto. Cara blokir kartu ATM BRI, BCA, BNI, Mandiri, dan BSI dengan mudah lewat aplikasi mobile banking (bca.co.id)

Peta Situs